FUTURE PERFECT CONTINUOUS
Future perfect continuous tense atau yang sering disebut juga dengan future perfect progressive tense adalah tenses yang menggambarkan kejadian atau aktifitas yang masih berlangsung pada titik tertentu pada masa depan.
Pola atau Bentuk kalimat future perfect continuous tense
Pola kalimat future perfect continuous dibentuk dari pola Subject plus will/shall plus have plus been dan juga Verb-ing (present participle) sebagai main verbnya atau ordinary verbnya.
Konsep dasar present continuous adalah Will/shall + have + been + Verb-ing (present participle)
Bentuk kalimat pada future perfect continuous tense
Bentuk |
Rumus |
Contoh |
+ |
Subject + will/shall + have + been + verb-ing |
She will have been studying English. |
- |
Subject + will/shall + not + have + been + verb-ing |
She will not have been studying English. |
? |
Will/shall + Subject + have + been + verb-ing? |
Will she have been studying English? |
-? |
Will/shall + Subject + not + have + been + verb-ing? Won’t/shan’t + Subject + have + been + verb-ing? |
Will she not have been studying English? Will she have been studying English? |
Fungsi-fungsi tenses present continuous
- Menyatakan kejadian atau aktifitas yang direncanakan akan berlangsung dalam waktu tertentu pada masa depan.
She will have been studying at the university for four years by the end of next year.
Posting Komentar untuk "Tenses future perfect continuous adalah?"